News

Pemilihan HIPMI Sinjai Selesai, Ardiansyah Raih Suara Terbanyak

×

Pemilihan HIPMI Sinjai Selesai, Ardiansyah Raih Suara Terbanyak

Sebarkan artikel ini

SINJAI, Suara Jelata—Pemilihan ketua HIPMI periode 2019-2022 pada Musyawarah Cabang (Muscab) telah selesai diadakan. Minggu, (23/2/2020).

Kandidat nomor urut 1 Ardiansyah Haris meraih suara terbanyak 46 suara, sementara kandidat nomor urut 2 Haris harus puas dengan jumlah suara 38.

Scroll untuk lanjut membaca
Scroll untuk lanjut membaca

Jumlah pemilih sendiri hanya 86 dari 102 pengurus sesuai dengan SK, untuk selanjutnya langsung diadakan penetapan kepada kandidat terpilih.

Muscab HIPMI sendiri berlangsung di Gedung Pertemuan, Jalan Persatuan Raya, Kecamatan Sinjai Utara.

Zhar