SINJAI, Suara Jelata—Terjadi kebakaran hebat di Lokasi Ruko Pasar Sentral Sinjai, Jalan Persatuan Raya, Kecamatan Sinjai Utara, Kabupaten Sinjai. Minggu, (23/2/2020).
Diperkirakan terjadi sekitar pukul 17.50 Wita, Adapun daftar pemilik toko yang terbakar.
- H. Hamzah (toko A1 dan A24)
- Nanna diana (toko A2)
- syamsuddin (toko A3)
- Hajja darmawati (toko A4)
- Rustam Nur (toko A5)
- Muh. Akbar pawello (toko A6)
- Andi safanuddin amsal (toko A7)
- M. Syamsir langanro (toko A8)
- Andi pananrangi (toko A9)
- Rustam Nur (toko A10 dan A11)
- Suhut rosadi (toko A12)
- Amelia (toko A13)
- Muh. Irfan (toko A14)
- HAsriani yahya (toko A15)
- Kaharuddin mustafa (toko A16)
- Harto (toko A17)
- Muh. Nasir (toko A18 dan A19)
- Hj. Sitti aminah indar (toko A20)
- Hj. Jumriati (Toko A21)
- H. Muh. Amir baso (toko A22)
- Ansar amir (toko A23)
Adapun Kronologis kejadiaan dihimpun, api pertama kali di lihat oleh H. yusran/pemilik toko Yus yang berada di sekitar lokasi kejadian dan melihat kepulan asap tebal dari atap Toko belakang Toko Ternate.
Dan sekitar pukul 18.00 wita mobil Damkar Sinjai sebanyak 5 unit tiba di lokasi untuk melakukan pemadaman namun karena angin kencang dan tumpukan bahan campuran berupa tabung gas, minyak, plastik dan kertas yang menyebabkan api mudah terbakar sehingga menyebabkan 1 blok toko sebanyak 24 unit ludes terbakar.
Pada pukul 22.00 wita api berhasil dipadamkan, Mobil Damkar yang melakukan pemadaman sebanyak 5 unit dari Damkar Sinjai, 1 unit dari PDAM Sinjai, 3 Unit bantuan dari Kabupaten Bone, mobil ambulance dari RSUD Sinjai sebanyak 4 unit.
Adapun penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan dari Polres Sinjai dan memasang Police line untuk melakukan olah TKP.
Akibat dari kejadian kebakaran tersebut, tidak ada Korban jiwa, namun luka ringan 1 orang dan sesak Nafas sebanyak 5 orang serta kerugian materil ditaksir milyaran rupiah.
Adapun data korban kecelakaan pada saat melakukan pemadaman yang di Rawat diantaranya :
- Munawir Argasali (34 tahun) Pemadam, masuk RS akibat Sesak Napas pada saat bertugas memadamkan Api di Pasar Sentral.
-
M.Yusran, 29 tahun, pek. Pemadam, masuk RSUD akibat tertusuk Paku kaki sebelah kiri pada saat bertugas memadamkan Api di pasar sentral.
-
Anas (30), pek. Petugas pemadam, disebabkan karna sesak napas.
-
Rahmat (39), Petugas pemadam, disebabkan karna sesak napas.
-
Massalinri (48) Petugas pemadam disebabkan karna sesak napas.
-
Faisal, (30) Petugas pemadam.
Redaksi